Anne Ratna Mustika Ingin Rumah Sakit Bersiap Hadapi Gelombang Covid-19 Varian Omicron

Bupati Purwakarta, Anne Ratna Mustika. (Foto: Dok. JabarNews).

Saat, dari 25 tempat tidur yang disiapkan, sudah terisi 11 pasien. Namun jika nanti terjadi lonjakan atau peningkatan, pihak rumah sakit akan menambah jumlah tempat itu.

Dalam rapat melalui daring, Presiden Joko Widodo menyampaikan pentingnya DKI, Banten, Jabar, Jateng, dan Jatim hati-hati menghadapi perkembangan penularan pandemi karena kenaikan kasus Covid-19 yang cepat.

Baca Juga:  Menggangu dan Berisik, Polres Purwakarta Terus Lakukan Penertiban Knalpot Brong

Jajaran pemerintahan di provinsi, kabupaten, dan kota juga diminta terus melihat secara detail, dengan memperkirakan seperti gelombang penularan varian Delta dahulu di Jawa-Bali.

Baca Juga:  Bawa Senjata Tajam, 16 Pelajar Asal Purwakarta dan Karawang Diamankan Polisi

“Tiga sampai empat minggu diperkirakan kasus akan menyebar keluar Pulau Jawa secara signifikan. Semuanya harus siap belajar dari pengalaman, karena gelombang akan terus bergejolak. Jangan sampai Omicron datang, rumah sakit belum siap,” ujar Jokowi. (Red)

Baca Juga:  Pemda Tasikmalaya Perlu Perhatikan Kebutuhan Penunjang Olahraga Beladiri