Jelang Musim Kemarau, BPBD Kabupaten Cirebon Lakukan Pemetaan Daerah Rawan Kekeringan

Ilustrasi kekeringan. (Foto: pixabay)

“Kami juga mempersiapkan sumber daya air untuk didistribusikan kepada yang membutuhkan,” katanya melansir dari suarajabar.id.

Alex menambahkan, selain pemetaan daerah rawan kekeringan, sumber daya manusia atau SDM juga perlu dipersiapkan untuk menghadapi musim kemarau. Saat ini di Kabupaten Cirebon masih sering turun hujan dan bahkan pada beberapa hari lalu sempat terjadi banjir.

Baca Juga:  Polsek Plered Gerebek Rumah Kontrakan Penjual Miras

“Saat ini siaga darurat kekeringan belum diterbitkan, karena masih turun hujan,” katanya. (Red)