Makna Hari Pahlawan di Mata Anne Ratna Mustika

JABARNEWS | KARIKATUR – Peringatan Hari Pahlawan yang jatuh pada tanggal 10 November setiap tahunnya, memiliki makna tersendiri bagi setiap individu. Termasuk Bupati Purwakarta, Anne Ratna Mustika atau yang kerap disapa Ambu Anne.

Baca Juga:  Final Piala Menpora: Persija Juara, Persib Merana

Bagi Ambu Anne makna pahlawan ialah mempertahankan nilai-nilai dasar kehidupan. Pahlawan mempunyai makna dengan pribadinya rela memberikan berkorban segala-galanya bagi bangsa dan cita-cita bersama.

Baca Juga:  Polisi Amankan Ratusan Pelajar yang Hendak Tawuran di Majalengka, Ada yang Diancam 10 Tahun Penjara?

Di masa pandemi Covid-19 ini, banyak sekali pahlawan-pahlawan dari mulai masyarakat, dokter, atau tenaga medis.

Perlu menjadi renungan dan kehormatan, bahwa pahlawan di masa pandemi Covid-19 ini banyak sekali, seperti dokter, tenaga medis bahkan masyarakat sekalipun. (Dod)

Baca Juga:  Kena OTT Kejari Kabupaten Bekasi, BPK Jabar Berhentikan Dua Auditornya