Penuhi Kebutuhan Nataru, BI Siapkan Uang Tunai Rp117,7 Triliun

Bank Indonesia
Bank Indonesia (BI). (Foto: Dok. BI).

Tiga K yang dimaksud yaitu Kesiapan jumlah dan pecahan uang yang diperlukan, Kesiapan akses bagi masyarakat khususnya BI, dan Kesiapan dari perbankan dan Penyelenggara Jasa Pengolahan Uang Rupiah (PJPUR).

Baca Juga:  Pengguna Jasa Ngemplang Gaji PMI Dikejar KJRI Jeddah, Ini Hasilnya

Dalam kesiapan jumlah dan pecahan uang yang diperlukan, Aida mengungkapkan, jumlah besaran uang tunai yang disiapkan mempertimbangkan perkiraan mobilitas masyarakat yang semakin meningkat.

Baca Juga:  Polisi Periksa Pemenang Lelang Motor Listrik Jokowi, Ada Apa?

“Perkiraan belanja pemerintah dan bantuan sosial tunai, serta rata-rata kenaikan outflow dalam beberapa tahun terakhir yang mencapai sekitar 4,8 persen,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Kapolri Sigit Pastikan Tahun Baru Berjalan Aman dan Lancar