Menurut Dr. Zaidul Akbar Ini Tanda Plak Di Jantung

JABARNEWS | BANDUNG – Dokter Zaidul Akbar mengungkap tanda plak pada jantung.

Sejumlah tanda plak di jantung ini tentunya penting untuk diketahui. Lalu, apa saja tanda tersebut?

Dilansir JabarNews.com dari Channel Youtube @Assabil Channel yang tayangkan pada (22/11/2021), berikut ini adalah plak di jantung menurut dr. Zaidul Akbar.

Baca Juga: PPKM Serdang Bedagai Menjadi PPKM Level 3, Ini Penyebabnya

Baca Juga:  Pesta Sabu di Hotel, Dua Pria Asal Simalungun Ditangkap Polisi

Baca Juga: Inilah Wilayah di Sumatera Utara yang Masuk PPKM Level 3, 2 Dan 1

“Salah-satu indikatornya orang yang ada semacam plak di jantung itu adalah adanya karang gigi kata guru saya,” ungkapnya.

Baca Juga: Belasan Siswa di Kota Bandung Positif Covid-19 Hasil Swab Acak, Sekolah Ditutup?

Baca Juga: Viral Komika McDanny Hina Habib Rizieq Syihab, Polisi: Laporannya Sudah Ada

Baca Juga:  Warga Kota Bandung Diminta Waspada, Kasus Covid-19 Kembali Meningkat

Dokter Zaidul Akbar juga menyampaikan bahwa karang gigi itu sebenarnya muncul gara-gara asam.

“Asam munculnya gara-gara apa? lemak ya. Maka orang yang asam itu dia ngasih tanda,” kata dr. Zaidul Akbar.

Menurutnya, orang-orang yang asam badannya maka badannya ngasih tanda. Ada beberapa tanda orang yang asam. Salah satu contohnya BAB yang bau dan bau keringat.

Baca Juga:  Emil Ajak Investor Asing untuk Investasi di Jawa Barat

Baca Juga: Viral Komika McDanny Hina Habib Rizieq Syihab, Polisi: Laporannya Sudah Ada

Baca Juga: Terlanjur Jadi Korban Pinjol Ilegal? Jangan Dibayar, Kata Mahfud MD

“Itu penyebabnya apa? tadi makanan yang asam-asam tadi. Dan kalau itu sudah terjadi, orang itu sudah membuka pintu untuk terjadinya osteoporosis. Jadi begitu,” tambahnya.
***