Airlangga Dan Bamsoet Bersaing Mendapatkan Dukungan

JABARNEWS | KARIKATUR – Menjelang Munas partai Golkar. Politikus senior partai Golkar, Arilangga Hartarto dan Bambang Soesatyo digadang-gadang menjadi calon kuat, untuk menjadi ketua umum partai Golkar periode 2019-2024.

Baca Juga:  Tinggal Dengan Jenasah Dalam Satu Rumah, Ini Dia Tanggapan Warga Terkait Keluarga Neneng

Kedua politikus Golkar tersebut masing-masing mengklaim meraih jumlah dukungan yang cukup besar. Airlangga yang merupakan ketua umum Golkar saat ini mengklaim telah mengantongi 400 dukungan dari pemegang suara di partai Golkar. Menurutnya ia telah mengumpulkan 71 persen suara untuk kembali terpilih memimpin Golkar. Suara ini diprediksinya akan terus bertambah sampai penyelenggaraan Munas.

Baca Juga:  Uu Ruzhanul Ulum Ajak ICMI Bangun Peradaban Jabar

Begitupun Bambang Sosatyo yang juga mengklaim telah mendapat banyak dukungan untuk maju menjadi ketua umum Golkar periode 2019-2024. (Dod)

Jabar News | Berita Jawa Barat

Baca Juga:  Abah Ama, Puluhan Tahun Setia Jadi Perajin Sapu Ijuk