Ragam

Yuk Simak! Cara Mengusir Laron Tanpa Mematikan Lampu

×

Yuk Simak! Cara Mengusir Laron Tanpa Mematikan Lampu

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi mengusir laron
Ilustrasi mengusir laron (Foto: Klikdokter)

JABARNEWS | BANDUNG – Cara mengusir laron tanpa mematikan lampu. Hal ini tentunya penting diketahui.

Sebagaimana kalian ketahui, cara mengusir laron tanpa mematikan lampu ini penting diketahui. Dengam begitu, Kalian jadi tidak terganggu lagi.

Baca Juga:  Pemulihan Ekonomi di Jepang dengan Penguatan Mata Uang Lokal, KPED: di Jabar Taat Protokol Kesehatan

JabarNews.com melansir dari banyak sumber, berikut cara mengusir laron tanpa mematikan lampu:

Pertama. Wadah berisi air – Cara mengusir laron satu ini terbilang paling mudah. Kamu hanya perlu mengisi wadah dengan air secukupnya, jangan sampai benar-benar penuh.

Baca Juga:  Ramalan Zodiak Jangan Ragu Mengungkapkan Pencapaianmu Capricorn

Kemudian letakkan wadah tersebut tepat di bawah lampu yang dikelilingi laron. Air pada wadah akan memantulkan cahaya yang membuat laron menghampirinya.

Baca Juga:  Keren! Kesenian Rampak Genteng Majalengka Tampil di Jerman
Pages ( 1 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan