Daerah

Polisi Dalami Kasus Penipuan Arisan Online di Garut, Korban Rugi hingga Ratusan Juta

×

Polisi Dalami Kasus Penipuan Arisan Online di Garut, Korban Rugi hingga Ratusan Juta

Sebarkan artikel ini
Polisi mencari pelaku penipuan berkedok arisan. (foto: istimewa)

JABARNEWS | GARUT – Polres Garut sedang melakukan pendalaman terkait laporan sejumlah ibu-ibu yang mengaku tertipu arisan online.

Bahkan, ibu-ibu itu mengaku telah mengalami kerugian hingga jutaan rupiah.

Baca Juga:  Biadab! Sorang Ayah di Garut Cabuli Anak Kandungnya Sendiri hingga Puluhan Kali

Menanggapi hal itu, Kasat Reskrim Polres Garut AKP Dede Sopandi mengatakan, pihaknya sudah menerima laporan dari sejumlah korban dan kasusnya kini sedang ditangani.

Baca Juga:  Geger Penemuan Kerangka Manusia dalam Karung di Garut

“Sedang ditangani,” kata Dede dikutip JabarNews.com dari detik.com, Minggu (5/6/2022).

Sejumlah orang yang mengaku korban penipuan arisan online mendatangi Mako Polres Garut, di Jalan Jenderal Sudirman, Kecamatan Karangpawitan, Kabupaten Garut beberapa waktu lalu.

Baca Juga:  Diguyur Hujan Deras, Sejumlah Wilayah di Sukabumi Alami Longsor dan Pergerakan Tanah
Pages ( 1 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan