Sajabar

BMKG: Waspada Hujan Lebat Disertai Kilat dan Angin Kencang di Jawa Barat Pada Sore hingga Malam Hari

×

BMKG: Waspada Hujan Lebat Disertai Kilat dan Angin Kencang di Jawa Barat Pada Sore hingga Malam Hari

Sebarkan artikel ini
Kubah Masjid Al Istiqomah Cipicung, Cihideung, Kota Tasikmalaya terbang diterjang hujan disertai angin kencang, Selasa (25/1/2022). (Foto: Dok. Warga/Istimewa).

JABARNEWS | BANDUNG – BMKG (Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika) Jawa Barat kembali menyampaikan peringatan dini potensi hujan disertai kilat dan angin kencang.

Peringatan dini hujan disertai kilat dan angin kencang yang disampaikan BMKG Jawa Barat tersebut berlaku untuk hari ini (Jumat 24 Maret 2023) mulai sore hingga malam hari.

Baca Juga:  Wali Kota Bandung Diminta Segera Selesaikan Proses Lelang Pengelolaan Stadion GBLA  

Dalam peringatan dini tersebut, BMKG Jawa Barat menyebutkan hujan lebat disertai kilat dan angin kencang berpotensi di beberapa Kabupaten dan kota di Provinsi Jabar.

Baca Juga:  Thoriqoh Nashrullah Fitriyah : Pemeliharaan Jalan Paling Banyak Dikeluhkan Warga di Kecamatan Ciparay

Berikut wilayah Kabupaten dan Kota di Provinsi Jawa Barat yang berpotensi diguyur hujan sedang hingga lebat disertai kilat dan angin kencang diantaranya:

Baca Juga:  Jabar Paling tinggi Pasien yang Terpapar Covid-19
Pages ( 1 of 3 ): 1 23