Daerah

Ditangkap KPK, Walkot Bandung Yana Mulyana Gagal Pimpin Pelepasan Mudik Gratis

×

Ditangkap KPK, Walkot Bandung Yana Mulyana Gagal Pimpin Pelepasan Mudik Gratis

Sebarkan artikel ini
Wali Kota Bandung Yana Mulyana */Humas Pemkot Bandung/
Wali Kota Bandung Yana Mulyana */Humas Pemkot Bandung/

Dia menerangkan, pelepasan kegiatan mudik gratis lebaran itu seharusnya dihadiri dan dipimpin Yana Mulyana pada pukul 09.00 WIB.

Kegiatan mudik gratis Lebaran itu bertujuan ke sejumlah daerah di Jawa Barat, yakni Sukabumi, Ciamis, dan daerah-daerah lain di luar Jawa Barat, seperti Yogyakarta dan Surakarta.

Baca Juga:  Varian Omicron Masuk Indonesia, Pintu Masuk Kota Bandung di 5 Titik Ini Bakal Diperketat

Dishub Kota Bandung menyediakan dua bus untuk setiap tujuan mudik gratis itu. Namun, banyak masyarakat yang mengundurkan diri karena mengikuti kegiatan mudik gratis yang diselenggarakan pihak lainnya.

Baca Juga:  Kota Bandung Targetkan Bebas AIDS 2030, Yana Mulyana: Kualitas Perawatan ODHA Perlu Ditingkatkan

“Mudah-mudahan perjalanan selamat, bus ini sudah dicek, di-ramp check, sopir semuanya sudah tes urine,” kata Asep mengutip dari Suara.com.

Sebelumnya, Wali Kota Bandung Yana Mulyana terjaring OTT KPK pada Jumat (14/4) malam.

Baca Juga:  Pasca KPK Tetapkan Hasto Jadi Tersangka, Akan Adakah Tabir Yang Terbuka?
Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3