Daerah

Tinjau Penyaluran BLTS di Bandung, Gus Ipul Pastikan Bantuan untuk 12 Juta KPM Mulus dan Tepat Waktu

×

Tinjau Penyaluran BLTS di Bandung, Gus Ipul Pastikan Bantuan untuk 12 Juta KPM Mulus dan Tepat Waktu

Sebarkan artikel ini
Mensos
Mensos RI Saifullah Yusuf (Gus Ipul) saat bertemu wartawan usai meninjau penyaluran Bantuan Langsung Tunai Sementara (BLTS) di Kantor Pos Bandung, Jumat (28/11/2025). (Foto: Rian/JabarNews).

Menteri Sosial menargetkan seluruh penyaluran BLTS 2025 dapat tuntas pada awal Desember 2025. Ia menilai PT Pos Indonesia telah memiliki mekanisme distribusi yang rapi, mulai dari koordinasi dengan pemerintah daerah hingga pengaturan undangan pengambilan bantuan untuk mencegah kerumunan.

Baca Juga:  Hadiri Pengukuhan Guru Besar Poltekesos Bandung, Mensos Risma Sampaikan Hal Ini

Sementara itu, Pelaksana Tugas Direktur Utama PT Pos Indonesia (Persero), Haris, melaporkan hingga Jumat pagi pukul 07.00 WIB, sebanyak 7,2 juta KPM telah menerima BLTS.

Baca Juga:  Resmikan SKA Bale Lembang, Mensos Risma Ingin Berikan Kesempatan yang Sama Bagi Disabilitas dan Warga Miskin

“Artinya tersisa sekitar 5 juta KPM lagi. Kami targetkan seluruh penyaluran tahap ini rampung akhir November 2025,” katanya.

Penyaluran BLTS dilakukan melalui tiga skema, yakni distribusi langsung di kantor pos, penyaluran berbasis komunitas seperti kantor desa atau kecamatan, serta layanan antar ke rumah untuk lansia, penyandang disabilitas, dan penerima yang sedang sakit. (Red)

Baca Juga:  Pergi Cari Rumput, Seorang Lansia Ditemukan Tewas dalam Parit di Balokang Banjar

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2