Daerah

Ngosrek Parang Gombong, Kolaborasi Warga Jaga Wisata Purwakarta

×

Ngosrek Parang Gombong, Kolaborasi Warga Jaga Wisata Purwakarta

Sebarkan artikel ini
Ngosrek Parang Gombong kolaborasi warga jaga wisata Purwakarta
Kegiatan ngosrek di Kawasan wisata Parang Gombong, Desa Kutamanah, Kecamatan Sukasari, Kabupaten Purwakarta. (Foto: Dok Pokdarwis Purwakarta)

“Lingkungan yang terjaga akan menjamin pariwisata berjalan secara berkelanjutan. Ini bukan hanya untuk hari ini, tetapi juga untuk masa depan dan generasi berikutnya,” ucap Nono.

Baca Juga:  Sebelum Aktivitas, Cek Dulu Ramalan Cuaca Purwakarta Hari Ini, Kamis 14 Juli 2022

Ia juga mengimbau masyarakat untuk kembali menghidupkan budaya gotong royong, terutama di kawasan wisata yang aktivitas pengunjungnya terus meningkat.

“Kami imbau masyarakat menjaga kebersihan kawasan dengan mengaktifkan kembali gotong royong bersama, seperti kegiatan ngosrek ini,” ujarnya.

Baca Juga:  45 Kader KIPAN Akan Dilantik, Depi: Semoga Jadi Garda Terdepan Halau Narkoba Di Jabar

Ia menjelaskan, gotong royong tidak hanya berdampak pada kebersihan lingkungan, tetapi juga memperkuat kebersamaan dan kepedulian sosial di tengah masyarakat.

Baca Juga:  Anne Ratna Mustika Jamin Peserta BPJS Kesehatan di Purwakarta Bisa Berobat Pakai KTP

“Melalui kegiatan tersebut, warga dapat saling mengingatkan pentingnya menjaga lingkungan, termasuk pengelolaan sampah rumah tangga dan sampah wisata,” pungkasnya.(Gin)

Pages ( 4 of 4 ): 123 4