Daerah

Kejar Viral, Belasan Remaja di Cirebon Buat Tawuran Palsu hingga Berujung Penangkapan

×

Kejar Viral, Belasan Remaja di Cirebon Buat Tawuran Palsu hingga Berujung Penangkapan

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi aksi tawuran
Ilustrasi aksi tawuran. (foto: chatt gpt)

Diketahui, satu tersangka sudah berusia dewasa dan mengakui perbuatannya, sementara tiga tersangka lainnya masih di bawah umur sehingga tidak dihadirkan dalam gelar perkara.

Baca Juga:  Mahasiswi di Medan Korban Pembunuhan di Rumah Kos, Kepala dan Punggung Ada Bekas Tikaman

Kelima tersangka dijerat dengan pasal kepemilikan senjata tajam dengan ancaman hukuman maksimal 10 tahun penjara.

Polisi juga mengimbau peran aktif orang tua dan pihak sekolah untuk lebih mengawasi anak-anak agar tidak terjerumus dalam tren media sosial yang berujung pada masalah hukum.

Baca Juga:  Mobil Suzuki Baleno Terguling di Pasawahan Purwakarta, Terlibat Kecelakaan dengan Tabrak Agya

“Sebagian besar pelaku masih pelajar SMP dan SMA. Masa depan mereka masih panjang, jangan sampai rusak hanya karena ingin viral,” pungkas Putu. (Red)

Baca Juga:  Jaga Inflasi di Kota Bandung, Bambang Tirtoyuliono Minta Kenaikan Harga Barang dan Jasa Ditekan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 3 of 3 ): 12 3