Daerah

Yamaha Jawa Barat Satukan Touring Urban Lewat Chic Vibes, Classy Ride

×

Yamaha Jawa Barat Satukan Touring Urban Lewat Chic Vibes, Classy Ride

Sebarkan artikel ini
Yamaha Jawa Barat
Kegiatan Chic Vibes, Classy Ride yang melibatkan jurnalis lifestyle dan bisnis di Kota Bandung, Kamis (29/1/2026). (Foto: Istimewa).

Dalam kesempatan tersebut, Yamaha juga menegaskan kembali komitmennya terhadap kampanye safety riding sebagai bagian dari gaya hidup modern.

Chief Yamaha DDS II Jawa Barat, Fitri Agustadhi, mengatakan kegiatan ini dirancang untuk menghadirkan pengalaman berkendara yang lebih bermakna.

Baca Juga:  Ini Penyebab Terjadinya Longsor saat Hujan Menurut BNPB

“Melalui Chic Vibes, Classy Ride, kami ingin menghadirkan pengalaman berkendara yang bukan hanya nyaman dan stylish, tetapi juga memiliki nilai seni, budaya, serta mengedepankan keselamatan. Kolaborasi dengan rekan media menjadi bagian penting dalam menyebarkan semangat berkendara positif di perkotaan,” ujar Fitri.

Baca Juga:  Jamin Pasar UMKM, Hipmikindo Jabar Bakal Gandeng Bank BJB

Rangkaian acara ditutup dengan makan siang bersama di Gula Padi, kawasan Asia Afrika, yang sekaligus menjadi ruang diskusi lanjutan dan ajang mempererat relasi antara Yamaha Jawa Barat dan para jurnalis.

Baca Juga:  Forkopimda Purwakarta Lakukan Patroli Malam Pergantian Tahun

Melalui kegiatan ini, Yamaha Jawa Barat menegaskan pendekatan lifestyle dalam dunia otomotif, memadukan mobilitas, seni, dan kesadaran keselamatan sebagai satu kesatuan dalam aktivitas berkendara urban. (Red)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2