DPRD Jabar

APJI Jabar Dorong Transformasi Dapur Sehat MBG, Begini Kata BGN

×

APJI Jabar Dorong Transformasi Dapur Sehat MBG, Begini Kata BGN

Sebarkan artikel ini
MBG
Kegiatan “Food Safety dan Tata Kelola Dapur Sehat MBG” pada 3–4 Oktober 2025 di Hotel Holiday Inn, Bandung. (Foto: Rian/JabarNews).

Selain pelatihan teknis, forum diskusi juga membahas standar kurikulum, pengelolaan dapur sehat, serta strategi distribusi makanan bergizi bagi siswa di seluruh Jawa Barat. Dari hasil focus group discussion (FGD), disusun rekomendasi teknis yang kemudian diserahkan kepada BGN sebagai masukan untuk memperkuat sistem dan kebijakan keamanan pangan nasional.

Baca Juga:  Citra Bakti/Saba Desa Sebagai Bentuk Optimalisasi Komunikasi dan Penyerapan Aspirasi DPRD Jabar

Ketua APJI DPD Jawa Barat menyampaikan bahwa kegiatan ini bukan sekadar pemenuhan regulasi, melainkan bagian dari gerakan nasional menuju dapur sehat, aman, dan berkelanjutan. Ia berharap pelatihan ini menjadi inspirasi bagi daerah lain untuk melaksanakan program serupa.

Baca Juga:  Upacara Kemerdekaan, Ketua DPRD Jabar Bacakan Naskah Proklamasi

“Kami ingin memastikan setiap makanan yang disajikan bagi anak-anak sekolah memiliki standar gizi dan keamanan yang tinggi. Kolaborasi dengan BGN menjadi kunci untuk mewujudkan hal tersebut,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Idham Azis Ditunjuk Sebagai Kapolri, Ini Tanggapan Kasum TNI

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2