Gedung Sate

Info Penting, PPPK Paruh Waktu Jabar Wajib Tahu Ini

×

Info Penting, PPPK Paruh Waktu Jabar Wajib Tahu Ini

Sebarkan artikel ini
Dedi Mulyadi jelaskan gaji PPPK Paruh Waktu Jabar
Ilustrasi PPPK Paruh Waktu (Foto: Net)

Ia juga menepis anggapan bahwa belum dibayarkannya gaji tersebut berkaitan dengan kondisi keuangan daerah.

Menurut Dedi Mulyadi, kas Pemerintah Provinsi Jawa Barat dalam keadaan mencukupi. Per Kamis (22/1/2026), kas Provinsi Jawa Barat tercatat sebesar Rp707 miliar.

Baca Juga:  Pemkot Depok Percepat Pembangunan, Ridwan Kamil: Manfaatkan Dana CSR

Dana tersebut digunakan untuk memenuhi berbagai kewajiban pemerintah daerah, termasuk pembayaran kepada kontraktor yang telah menyelesaikan pekerjaan dari Pemprov Jabar.(red)

Baca Juga:  Kenaikan Tarif Tol Ditunda, Ridwan Kamil Ucapkan Terima Kasih
Pages ( 2 of 2 ): 1 2