Jurnal Desa

Berstatus WBTB Indonesia, Kesenian Domyak Purwakarta Malah Terancam Punah

×

Berstatus WBTB Indonesia, Kesenian Domyak Purwakarta Malah Terancam Punah

Sebarkan artikel ini
Para seniman Domyak tampil memainkan kendang dan gong saat pementasan seni tradisional di Purwakarta.
Penampilan kesenian tradisional Domyak Purwakarta yang telah ditetapkan sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) Indonesia (Foto: Dok. Yosi Agustiawan)

Bukan sekadar pertunjukan seni, menurutnya Domyak menyuarakan harapan, nilai spiritual, kritik sosial, hingga pelajaran hidup masyarakat Sunda. Seni ini memadukan unsur musik, tari, teater, dan nilai moral dalam satu kesatuan tradisi.

Baca Juga:  Soal Penemuan Lorong Misterius di Cianjur, BPBD Lakukan Ini

Yosi mengungkapkan sejak wafatnya tokoh penting seperti Abah Jumanta, pamor Domyak semakin redup.

Ia berharap seni ini kembali menjadi kebanggaan Purwakarta dan dapat menarik minat generasi muda untuk melestarikannya.

Baca Juga:  Dibunuh Kemudian Digantung, Begini Kronologi Pembunuhan Ibu Muda di Desa Sukasirna Cianjur

“Jangan biarkan Domyak hilang. Karena di balik bunyinya, ada doa, harapan, dan jati diri kita sebagai orang Purwakarta,” tegasnya.

Aspek Penting Kesenian Domyak:

* Asal-usul dan Perkembangan:

Domyak berakar kuat dalam budaya masyarakat Sunda Purwakarta. Ia bermula dari kepercayaan dan ritual lokal, lalu berkembang menjadi bentuk hiburan masyarakat tanpa kehilangan nilai spiritualnya.

Baca Juga:  MUI Cianjur Sosialisasikan Fatwa Haram Beli Produk Pendukung Israel hingga ke Tingkat Desa, Setiap Ustadz Diminta Lakukan Ini
Pages ( 5 of 7 ): 1 ... 34 5 67