Persib

Head to Head Persib Bandung VS Persik Kediri, Tiket AFC Cup di Depan Mata

×

Head to Head Persib Bandung VS Persik Kediri, Tiket AFC Cup di Depan Mata

Sebarkan artikel ini
Winger Persib Bandung Frets Butuan menggiring bola saat melawan Persik Kediri dalam lanjutan Liga 1 2021/2022, Ahad (12/12). Persib unggul 1-0 atas Persik. (Foto: Dok. Persib).

JABARNEWS | BANDUNG – Laga lanjutan pekan ke-33 Liga 1 2021/2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Jumat (25/3/2022), akan mempertemukan Persib Bandung dengan Persik Kediri.

Menimbang lawannya Persik Kediri, Persib Bandung lebih diunggulkan. Mengingat, secara head to head Persib Bandung selalu memenangkan pertandingan saat duel dengan Persik Kediri.

Baca Juga:  Bojan Hodak Pastikan Kondisi Pemain Persib Bugar Jelang Lawan Barito Putera

Bahkan, Persib Bandung pernah membantai Persik dengan skor 6-1. Pertemuan terakhir kedua tim terjadi pada Laga pekan ke-17 Liga 1.

Baca Juga:  Karena Ini, Marc Klok Anggap Laga Persib Bandung VS PSM Makassar Sangat Spesial

Dalam laga yang berlangsung di Stadion Sultan Agung Bantul Minggu (12/3/2021) itu, Persib Bandung menang 1-0.

Berkat, kemenangan atas Persik Kediri itu, Persib mampu menutup putaran pertama Liga 1 dengan manis.

Baca Juga:  Ciee Hatrick! Persib Kalah Dalam 3 Kali Pertandingan
Pages ( 1 of 4 ): 1 234

Tinggalkan Balasan