Ragam

Kronologi Sopir Bank Bawa Kabur Rp 10 Miliar, Polisi Buru Pelaku

×

Kronologi Sopir Bank Bawa Kabur Rp 10 Miliar, Polisi Buru Pelaku

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi uang miliaran rupiah
Ilustrasi uang miliaran rupiah. (foto: istimewa)

Ketika kembali, mobil yang dikemudikan sopir bank itu sudah hilang.

Kejadian berlangsung sekitar pukul 12.20 WIB. Mobil raib bersama seluruh uang tunai. Para pegawai yang panik langsung melapor ke kepolisian.

Baca Juga:  Duh! Sambil Bawa Balita, Emak-emak di Purwakarta Nekat Maling di Konter HP

Wakasat Reskrim Polresta Solo, AKP Sudarmiyanto, membenarkan laporan tersebut. Ia menyebut pihaknya telah mengantongi identitas terduga pelaku.

“Belum (ditangkap), baru pelaporan. Sopir bank, masih dalam proses pencarian,” kata Sudarmiyanto, Selasa, 2 September 2025.

Baca Juga:  Yuk Simak Cara Mudah Membersihkan Kaca Aquarium Yang Kusam

Hingga kini, polisi sudah memeriksa empat saksi, termasuk pegawai bank yang berada di lokasi. Perburuan terhadap sopir pembawa kabur uang Rp 10 miliar itu masih terus dilakukan. (det)

Baca Juga:  Karena Ini, Alasan Depok Larang Open House Halalbihalal Lebaran, Simak!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2