Ragam

Lagi Mager? Ini 7 Drama Thriller China dengan Plot Twist Paling Mindblowing

×

Lagi Mager? Ini 7 Drama Thriller China dengan Plot Twist Paling Mindblowing

Sebarkan artikel ini
adegan drama thriller China bernuansa misteri
Cuplikan adegan dari Guardian, drama thriller China dengan nuansa misteri. (Foto: Imdb)

1. Tientsin Mystic (2017)

Drama ini berkisah tentang seorang penyelam muda yang memiliki kemampuan melihat kebenaran melalui medium air.

Kemampuan tersebut membawanya terlibat dalam penyelidikan sejumlah kasus aneh yang berkaitan dengan dunia mistis dan kepentingan politik. Unsur budaya dan mitologi lokal menjadi kekuatan utama cerita ini.

Baca Juga:  Bukalapak Seret Harmas ke Pengadilan, Ini Penyebabnya

2. Lost in 1949 (2018)

Berlatar pada akhir perang sipil China, Lost in 1949 mengikuti perjalanan seorang perempuan yang berusaha menemukan saudara kembarnya.

Baca Juga:  Hemat Kuota Internet Smartphone Dengan Lima Tips Efektif Ini
Pages ( 2 of 6 ): 1 2 34 ... 6