Ragam

Mengenal Keisya Levronka, Penyanyi Jebolan Indonesia Idol yang Jadi Sorotan Publik

×

Mengenal Keisya Levronka, Penyanyi Jebolan Indonesia Idol yang Jadi Sorotan Publik

Sebarkan artikel ini
Profil Keisya Levronka (Foto: Instagram @KeisyaLevronka)
Profil Keisya Levronka (Foto: Instagram @KeisyaLevronka)

Ia lahir dari pasangan Havron Liebchen dan Levi Leonita yang dikaruniai dengan 3 orang anak, sedangkan Keisya adalah anak kedua pasangan tersebut.

Keisya menghabiskan waktu kecilnya di Malang hingga SMA.

Baca Juga:  Inilah Pekerjaan dengan Gaji Tertinggi di Indonesia

Semasa ia mengenakan seragam putih abu-abu, ia aktif di OSIS dan mengikuti kegiatan penyiaran. Ia juga sempat mendapat kesempatan untuk mengikuti program pertukaran pelajar di SMA.

Baca Juga:  Iko Uwais Dilaporkan Karena Diduga Aniaya Seseorang, Begini Kronologisnya

Keisya sudah mengasah bakat menyanyi yang ia miliki sejak menduduki bangku SMP. Mengejutkannya, ia tidak mengikuti kursus musik apapun dan belajar sendiri untuk mengasah suara emasnya.

Baca Juga:  BNPT Sebut Wanita Penodong Pistol di Depan Istana Tengah Didalami Motifnya

Akhirnya, sang ibu sempat mendaftarkan Keisya untuk menjajal bakatnya di Indonesian Idol melalui pendaftaran daring.

Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3

Tinggalkan Balasan