Sajabar

Dedi Mulyadi Tetapkan Daftar Lengkap UMSK 2026 Jabar, Cek Upah Anda di Sini

×

Dedi Mulyadi Tetapkan Daftar Lengkap UMSK 2026 Jabar, Cek Upah Anda di Sini

Sebarkan artikel ini
Dedi Mulyadi tandatangani SK UMSK 2026 Jawa Barat 17 daerah
Ilustrasi UMSK Jabar 2026 (Foto: Net)

8. KOTA CIMAHI Upah: Rp4.110.892

Kode KBLI dan Jenis Sektor:

  1. 30912 – Industri Komponen dan Perlengkapan Sepeda Motor Roda Dua dan Tiga
  2. 21011 – Industri Bahan Farmasi Untuk Manusia
  3. 21012 – Industri Produk Farmasi Untuk Manusia
Baca Juga:  Lakukan Rotasi Besar, Berikut Susunan Pemain Persib Melawan Persita

9. KABUPATEN BANDUNG BARAT Upah: Rp3.986.558

Kode KBLI dan Jenis Sektor:

  1. 10510 – Industri Pengolahan Susu Segar dan Krim
  2. 20295 – Industri Korek Api
  3. 30912 – Industri Komponen dan Perlengkapan Sepeda Motor Roda Dua dan Tiga
  4. 08102 – Penggalian Batu Kapur/Gamping
  5. 08999 – Pertambangan dan Penggalian Lainnya YTDL
  6. 08101 – Penggalian Batu Hias dan Batu Bangunan
  7. 10740 – Industri Makaroni, Mie dan Produk Sejenisnya
  8. 21012 – Industri Produk Farmasi Untuk Manusia
Baca Juga:  Gandeng TNI AD untuk Pembangunan Daerah, Dedi Mulyadi Ungkap Hal Ini
Pages ( 6 of 10 ): 1 ... 45 6 78 ... 10