Nasional

Kesadaran Masyarakat untuk Berkoperasi Sangat Rendah, Hanya 8 Persen

×

Kesadaran Masyarakat untuk Berkoperasi Sangat Rendah, Hanya 8 Persen

Sebarkan artikel ini
Kunjungan kerja Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Teten Masduki di Kampus IKOPIN University, Kabupaten Sumedang, Selasa (12/7/2022). (Foto: Istimewa).

JABARNEWS | BANDUNG – Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Teten Masduki mengatakan bahwa tingkat kesadaran masyarakat di Indonesia untuk berkoperasi masih sangat rendah.

Baca Juga:  Kasus Covid-19 Naik, Atalia Praratya Waspadai Dampak ke UMKM

Oleh karena itu, lanjut Teten, diperlukan upaya-upaya untuk menjadikan koperasi sebagai pilihan utama masyarakat dalam mengembangkan perekonomian.

“Memang kalau dilihat dari rata-rata orang Indonesia berkoperasi ini baru 8 persen, di dunia 16 persen,” kata Teten dalam keterangan yang diterima, Kamis (14/7/2022).

Baca Juga:  Pergub Anti Radikalisme dan Intoleran Segera Terbit, Uu Ruzhanul Ulum: Bisa Dijadikan Payung Hukum

Menurut Teten, koperasi perlu membenahi dan memperkuat ekosistem kelembagaannya. Dengan demikian, koperasi akan mampu mengembangkan potensinya.

Selain itu, koperasi juga harus memperbaiki akuntabilitas dan tata kelola.

Baca Juga:  Ditunjuk Jadi Waketum IKA Unpad, Fuad Fokus Urusi Bidang Kepemudaan
Pages ( 1 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan