Bisnis

Pentingnya Program Sertakan BPJS Ketenagakerjaan

×

Pentingnya Program Sertakan BPJS Ketenagakerjaan

Sebarkan artikel ini
Pentingnya Program Sertakan BPJS Ketenagakerjaan
Pentingnya Program Sertakan BPJS Ketenagakerjaan. (foto: isitimewa)

JABARNEWS │ BANDUNGBPJS Ketenagakerjaan memiliki Program Sertakan atau Sejahterakan Pekerja Sekitar Anda. Gerakan Sertakan ini merupakan perwujudan dari sikap gotong-royong antar sesama pekerja.

BPJS Ketenagakerjaan menilai saat ini terdapat banyak pekerja rentan yang profesinya berisiko, tetapi tidak memiliki kemampuan finansial yang cukup untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, termasuk perlindungan jaminan sosial.

Baca Juga:  Ancaman Resesi Global, IBF Menyarankan Investasi Loco London Gold alias Emas

“Melalui gerakan ini, para peserta diajak ikut melindungi pekerja informal atau Bukan Penerima Upah (BPU) yang ada di sekitar, seperti asisten rumah tangga (ART), supir pribadi, tukang sampah, atau pedagang makanan langganan, dan lainnya,” ujar Kepala BPJS Ketenagakerjaan Cabang Depok, Achiruddin.

Baca Juga:  Remaja Tanggung Tergelatak Bersimbah Darah, Polisi: Korban Tawuran

Menurut Achiruddin, cara memberikan perlindungan dalam program sertakan sangat mudah. Pekerja cukup didaftarkan melalui aplikasi Jamsostek Mobile atau JMO dengan iuran hanya Rp36.800 per bulan. Setelah itu pekerja dapat merasakan manfaat dalam program Jaminan Kecelakaan Kerja, Jaminan Kematian, dan Jaminan Hari Tua.

Baca Juga:  BPJS Ketenagakerjaan Beri Perlindungan Pelaku Olahraga, Ini yang akan Diperoleh
Pages ( 1 of 2 ): 1 2