Daerah

Alih Fungsi Lahan Kebun Teh Pangalengan Diusut, Polisi Buru Aktor Utama

×

Alih Fungsi Lahan Kebun Teh Pangalengan Diusut, Polisi Buru Aktor Utama

Sebarkan artikel ini
Polisi tinjau lokasi alih fungsi lahan kebun teh Pangalengan menjadi kebun sayur.
Perusakan lahan kebun teh (Foto: Net)

Berdasarkan hasil penyelidikan sementara, Polresta Bandung mengidentifikasi tiga titik lokasi yang mengalami alih fungsi lahan.

Lokasi tersebut berada di Desa Margamulya, tepatnya di Blok Cipicung I dan Blok Cipicung II. Di area ini, hamparan teh produktif diduga sengaja dibabat oleh oknum tidak bertanggung jawab.

Baca Juga:  Pasangan Dedi Mulyadi-Erwan dapat Nomor Urut Empat, Daddy Rohanady Jelaskan Filosofi Angkanya

Aldi menjelaskan, polisi telah memeriksa sejumlah saksi untuk mendalami peran masing-masing pelaku di lapangan. Fokus utama kepolisian saat ini adalah mengejar pemodal besar yang mendanai perusakan tersebut.

Baca Juga:  Tawarkan Motor Curian di Facebook, Seorang Pemuda di Purwakarta Diringkus Polisi

“Kami sudah memeriksa beberapa saksi. Saat ini sedang dilakukan pendalaman terkait peran masing-masing, termasuk kami akan mengejar aktor utama,” jelasnya.

Baca Juga:  Dedi Mulyadi Minta Rudy Susmanto dan Jaro Ade Tuntas Kemacetan Puncak Bogor

Modus operandi dalam kasus ini diduga melibatkan pihak bermodal besar yang menggerakkan masyarakat lokal.

Pages ( 2 of 4 ): 1 2 34