Daerah

Daftar Pemimpin Purwakarta, Dari Era Kolonial hingga Bupati Om Zein

×

Daftar Pemimpin Purwakarta, Dari Era Kolonial hingga Bupati Om Zein

Sebarkan artikel ini
foto bupati purwakarta saepul bahri binzein atau Om Zein setelah pelantikan 2025
Bupati Purwakarta periode 2025-2030, Saepul Bahri Binzein atau Om Zein, saat memberikan pidato pertama di Gedung DPRD Purwakarta. (Foto: Prokompim Purwakarta)

21. Drs. Mukdas Dasuki, Letkol AU (1980–1982)

22. R.H.A. Abubakar, Kol. Purn. (1982–1983)

Merangkap sebagai Pembantu Gubernur Wilayah IV.

23. Drs. H. M. Sudarna T.M., S.H. (1983–1993)

Menjabat dua periode.

Baca Juga:  Gugatan Cerai Anne Ratna Mustika Dikabulkan Hakim, Dedi Mulyadi Bakal Ajukan Banding?

24. Drs. H. Bunyamin Dudih, S.H. (1993–2003)

Menjabat dua periode.

25. Drs. H. Tb. Lily Hambali Hasan (2003–2008)

26. H. Dedi Mulyadi, SH (2008–2018)

Menjabat dua periode. Sekarang Dedi Mulyadi menjabat sebagai Gubernur Jawa Barat, periode 2025-2030.

Baca Juga:  Sebuah Gereja di Purwakarta Disegel Satpol PP, Ini Penyebabnya

27. M Taufiq Budi Santoso (Maret–September 2018)

Ditunjuk sebagai Penjabat Bupati hingga Purwakarta memiliki bupati hasil Pilkada 2018.

28. Anne Ratna Mustika (2018–2023)

Bupati wanita pertama Purwakarta.

Baca Juga:  Pembukaan Jambore KORMI ke-2 di Purwakarta Dihadiri Menpora dan Gubernur Jabar
Pages ( 5 of 6 ): 1 ... 34 5 6