Daerah

Pengusaha Egois dan Abaikan Warga, Dedi Mulyadi Siap Tutup Tambang Parung Panjang Bogor

×

Pengusaha Egois dan Abaikan Warga, Dedi Mulyadi Siap Tutup Tambang Parung Panjang Bogor

Sebarkan artikel ini
Dedi Mulyadi tinjau tambang Parung Panjang Bogor
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi (Foto: Istimewa)

Diketahui, aksi mogok sopir truk tambang terkait jam operasional membuat lalu lintas Parung Panjang macet parah.

Beberapa sopir menghentikan kendaraan berjam-jam di Jalan Legok, Kabupaten Tangerang-Parung Panjang, memicu konflik sosial.

Baca Juga:  Seorang Mahasiswa di Bekasi Rudapaksa Siswi SMP, Polisi Beberkan Hal Ini

Warga yang geram turun membubarkan paksa penutupan jalan, sementara aparat keamanan dan pemerintah setempat ikut menenangkan situasi.

Menurut Dedi Mulyadi, aksi mogok sopir truk tambang menimbulkan konflik sosial. Dia pun menilai perusahaan telah abai terhadap peraturan pemerintah, aspek sosial dan lingkungan.

Baca Juga:  Viral Ibu-ibu Joget di Masjid Al Jabbar, Ridwan Kamil: Itu Tempat Ibadah

Pasalnya, jalan yang dilalui merupakan jalan yang belum lama diperbaiki Pemerintah Kabupaten Bogor.

Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3