Daerah

Dedi Mulyadi Dukung Penuh Vokasi, Siap Ubah Citra PMI Jabar dari ART ke Profesional

×

Dedi Mulyadi Dukung Penuh Vokasi, Siap Ubah Citra PMI Jabar dari ART ke Profesional

Sebarkan artikel ini
Menteri P2MI Mukhtarudin dan Dedi Mulyadi bahas program vokasi 5 bahasa wajib untuk calon PMI Jabar
Menteri P2MI Mukhtarudin (kiri) bersama Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi (kanan) saat membahas penguatan vokasi PMI. (Foto: Istimewa)

“Kita ingin mengubah citra TKI Indonesia yang selama ini identik dengan ART. Padahal, kita punya banyak tenaga terampil: perawat, ahli otomotif, elektro, makanan, farmasi, dan bidang lainnya. Mereka bisa membawa nama baik bangsa di luar negeri,” tegasnya.

Baca Juga:  Tak Hanya Serang Warga di Bendul, Geng Motor Purwakarta Terancam 7 Tahun Penjara

Fokus Solusi Pengangguran dan Pusat Pelatihan

Mukhtarudin melanjutkan, peningkatan keterampilan ini juga merupakan solusi strategis untuk menekan Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) di Jawa Barat, khususnya yang berasal dari lulusan SMA dan SMK.

Baca Juga:  Pendopo Lama Tasikmalaya Akan Jadi Museum Priangan Timur, Menteri Kebudayaan Beri Respon Positif

Untuk mendukung program ini, Mukhtarudin mendorong Pemprov Jabar memanfaatkan Migrant Center di Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) Bandung sebagai pusat pelatihan bahasa dan keterampilan percontohan.

Baca Juga:  Dedi Mulyadi Sebut Bandara Kertajati Bak 'Peuteuy Selong' Nombok Rp30 Miliar Setahun

“Kita sudah memiliki Migrant Center di UPI Bandung, yang bisa menjadi contoh praktik baik. Ke depan, universitas lain di Jawa Barat diharapkan juga dapat mengembangkan hal serupa,” jelasnya.(red)

Pages ( 4 of 4 ): 123 4