Ia menegaskan, pembangunan di Subang tidak hanya berfokus di pusat kota, tetapi harus merata hingga pelosok.
“Jalan bukan hanya beton dan aspal, tetapi juga harapan, doa, dan masa depan masyarakat Subang. Untuk daerah lain, ditunggu progres perbaikan jalannya, akan kami upayakan secepatnya. Mohon doa dan dukungan,” ujarnya.(red)





