Daerah

Jawa Barat Tutup Pintu Sawit, Dedi Mulyadi Larang Penanaman Baru di Seluruh Wilayah

×

Jawa Barat Tutup Pintu Sawit, Dedi Mulyadi Larang Penanaman Baru di Seluruh Wilayah

Sebarkan artikel ini
Dedi Mulyadi jawab kritik YLKI soal libur angkot Bandung saat Tahun Baru 2026
Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi (Foto: Istimewa)

Larangan ini berlaku menyeluruh tanpa pengecualian. Baik petani perorangan, perusahaan, maupun pihak lain tidak lagi diperbolehkan membuka kebun sawit baru di Jawa Barat.

Baca Juga:  Sempat Disentil Dedi Mulyadi, Pemkab Subang Laporkan Penambangan Ilegal ke Pemprov Jabar

Pemerintah daerah menyebut kebijakan ini sebagai langkah strategis untuk menjaga keberlanjutan lingkungan hidup, melindungi sumber daya alam, serta memastikan pembangunan daerah tetap sejalan dengan karakter agroekologi Jawa Barat.

Baca Juga:  49 Ribu Penerima Bansos di Jabar Main Judi Online, Dedi Mulyadi Minta Bantuan Dicopot

Pemprov Jabar tidak hanya menghentikan penanaman baru. Kebun sawit yang sudah terlanjur ada diminta untuk dialihkan secara bertahap ke komoditas lain yang lebih sesuai.

Baca Juga:  Seniman Teguh Joko Dwiyono Ajak Masyarakat Olah Limbah Jadi Karya Seni di Eksibisi Galeri Nayanika Bandung

Meski demikian, proses alih komoditas diminta dilakukan dengan penuh kehati-hatian agar tidak menimbulkan gejolak sosial.

Pages ( 2 of 5 ): 1 2 345