Daerah

Kerja Bakti Prajurit TNI dengan Warga

×

Kerja Bakti Prajurit TNI dengan Warga

Sebarkan artikel ini

JABARNEWS | PURWAKARTA – Prajurit TNI Kodim 0619 Purwakarta melaksanakan kerja bakti bersama warga Desa Cisaat, Sabtu (19/10/2019).

Seperti diketahui, di tahun 2019 ini Desa Cisaat, Kecamatan Campaka, Purwakarta menjadi lokasi TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 106 Kodim 0619 Purwakarta.

Baca Juga:  Utang DBHP Rp19,7 M Akan Dilunasi Pemkab Purwakarta, Om Zein Pastikan Cair Bulan Ini

TMMD adalah salah satu wujud Operasi Bhakti TNI, yang merupakan program terpadu lintas sektoral antara TNI dengan Departemen, Lembaga Pemerintah Non Departemen dan Pemerintah Daerah serta komponen bangsa lainnya. (Adv)

Baca Juga:  Jangan Dipegang! Inilah Jenis Katak Paling Beracun Di Dunia, Bisa Bunuh 20 Orang Dewasa Dalam Hitungan Detik

Tinggalkan Balasan