Daerah

Niat Cek Listrik di Rumah Kosong Daerah Jonggol Bogor, Petugas PLN Malah Temukan Mayat

×

Niat Cek Listrik di Rumah Kosong Daerah Jonggol Bogor, Petugas PLN Malah Temukan Mayat

Sebarkan artikel ini
penemuan mayat
Ilustrasi penemuan mayat. (Foto: Dok. JabarNews).
penemuan mayat
Ilustrasi penemuan mayat. (Foto: Dodi/JabarNews).

“Budi yang merupakan petugas PLN ini awalnya curiga ada bau busuk dari dalam rumah itu. Kemudian dia cek dan benar ada pria yang sudah tewas tergeletak di dalam kamar mandi rumah tersebut,” tambahnya.

Baca Juga:  Amankan Stok Darah Selama Ramadan, PMI Kota Bandung Buka Layanan Donor Darah 24 Jam

Mulyadi menyebut, saat digelar olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) tidak ditemukan adanya tanda-tanda kekerasan pada tubuh korban. Untuk memastikan penyebab kematiannya lebih lanjut, korban dibawa ke RSUD agar dilakukan pemeriksaan.

Baca Juga:  Antisipasi Kriminalitas Pencurian Pasca Gempa Cianjur, Polisi Sisir Rumah Kosong

“Dari gelar olah TKP yang kita lakukan tidak ditemukan kekerasan pada tubuh korban,” tuturnya.

Dia menjelaskan, dari pihak keluarga maupun kerabat GN (42) menyebutkan bahwa korban sudah cukup lama mengidap penyakit.

Baca Juga:  Sepi Penumpang hingga Selalu Tekor, DPRD Desak Evaluasi Total Bandara Kertajati

“Keterangan terakhir dari pihak keluarga maupun kerabat, korban ini katanya mengidap penyakit sudah cukup lama,” tandasnya. (Red)

Pages ( 2 of 2 ): 1 2