Daerah

Pergerakan Tanah Lagi di Banjarwangi Garut, Dua Rumah Miring dan Muncul Retakan Baru

×

Pergerakan Tanah Lagi di Banjarwangi Garut, Dua Rumah Miring dan Muncul Retakan Baru

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi pergerakan tanah. (Foto: FREEPIK/VLADIMIR POLIKARPOV).

“Ada dua rumah yang sudah dilaporkan, tapi ada juga yang terancam. Memang tidak terlalu signifikan untuk retakan tanah, tapi justru untuk longsoran tanah,” kata Dangdang.

Baca Juga:  Tinjau Lokasi Longsor di Talegong Garut, Helmi Budikan Janji Bakal Berikan Konpensasi Rp50 Juta

Meski lokasi tersebut sebelumnya tidak pernah tercatat mengalami pergerakan tanah, pihak kecamatan menduga fenomena ini berkaitan dengan rangkaian kejadian serupa di wilayah lain pada tahun-tahun sebelumnya.

Baca Juga:  Keren, Pemupukan Padi di Kabupaten Indramayu Pakai Drone

Kekhawatiran muncul karena longsor yang berulang dapat membahayakan keselamatan warga. Pemerintah Kecamatan telah melaporkan kondisi ini kepada Pemerintah Kabupaten Garut.

Baca Juga:  Gandeng Kominfo di Program Digitalisasi Desa, Gus Menteri: Fokuskan Akses Internet

“Untuk wilayah ini memang baru, baru kali ini. Kemungkinan ada dampak dari retakan lama,” tandasnya. (Red)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2