Daerah

Pesawat Milik Susi Pudjiastuti Dilaporkan Dibakar, Pilot dan Penumpang Belum Ada Kabar

×

Pesawat Milik Susi Pudjiastuti Dilaporkan Dibakar, Pilot dan Penumpang Belum Ada Kabar

Sebarkan artikel ini
Pesawat Susi Air
Pesawat Susi Air diduga dibakar di Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan. (foto: istimewa)
Pesawat Susi Air
Pesawat Susi Air diduga dibakar di Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan. (foto: istimewa)

Namun demikian, kata Kombes Faizal, pihak kepolisian belum bisa memastikan pesawat tersebut dibakar atau akibat kecelakaan. Saat ini aparat kepolisian masih berupaya memastikan keadaan pilot dan penumpang pesawat.

Baca Juga:  Pulihkan Ekonomi, Berikut Pesan Dari Disdagin untuk Pengusaha di Kota Bandung

“Benar ada pesawat terbakar. Kita belum bisa pastikan penyebabnya,” kata Kombes Faizal Ramadhani dihubungi awak media. (red)

Pages ( 2 of 2 ): 1 2