Daerah

Resmikan Alun-alun Pangbagea Pangandaran, Ridwan Kamil: Pemekaran Paling Bungsu Harus Lengkap Pemerintahannya

×

Resmikan Alun-alun Pangbagea Pangandaran, Ridwan Kamil: Pemekaran Paling Bungsu Harus Lengkap Pemerintahannya

Sebarkan artikel ini
Gubernur Jabar Ridwan Kamil. (Foto: Biro Adpim Jabar).
Gubernur Jabar Ridwan Kamil saat meresmikan Alun-alun Pangbagea yang lokasinya tepat berada di depan kantor Pemkab Pangandaran, Minggu (20/2/2022). (Foto: Biro Adpim Jabar).

Kepada masyarakat Pangandaran, Ridwan Kamil juga membawa kabar gembira bahwa tahun ini Pemda Provinsi Jabar menggelontorkan Rp85 miliar untuk pembangunan jembatan Karang Tirta. Jembatan ini menghubungkan Pangandaran dengan obyek wisata Batu Hiu.

Baca Juga:  Cegah Terjadinya Longsor, Ridwan Kamil Putuskan Perluasan TPA Sarimukti

“Tahun ini Pemprov juga gelontorkan Rp85 miliar untuk pembangunan jembatan di Karang Tirta menyambungkan Pangandaran-Batu Hiu yang selama ini harus mutar jauh,” ungkapnya.

Baca Juga:  Longsor Terjang Jalur Penghubung Bandung - Cianjur, Akses Jalan Nasional Terputus

Bahkan jembatan tersebut akan didesain khusus oleh Kang Emil menggunakan ornamen-ornamen yang istimewa. “Saya ikut terlibat pokoknya bagus ada ornamen-ornamen yang membuat istimewa. Inilah rasa sayang dan dukungan kepada Pangandaran,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Herman Suryatman Minta 2.045 Mahasiswa UPI Coba Selesaikan Masalah Stunting dan Sampah
Pages ( 3 of 3 ): 12 3

Tinggalkan Balasan