Daerah

Ribuan Personel Gabungan Diterjunkan Amankan Jalur Mudik di Subang

×

Ribuan Personel Gabungan Diterjunkan Amankan Jalur Mudik di Subang

Sebarkan artikel ini
Kapolres Subang, AKBP Sumarni memantau kesiapan arus mudik di Stasiun Pagaden. (foto: dok Polres Subang)

JABARNEWS | SUBANG – Sedikitnya 1.200 personel gabungan akan diterjunkan dalam pengamanan arus mudik Lebaran 2022 di wilayah Kabupaten Subang.

Dari jumlah tersebut, 700 personel berasal dari Polres Subang. Sisanya, merupakan personel gabungan dari TNI, Dishub, Satpol PP, BPBD dan tenaga kesehatan.

Baca Juga:  DKPB Selamatkan Kucing Yang Terjebak Di Pipa Besi

Ribuan personel tersebut akan disebar di pospam dan pos gatur di sejumlah lokasi di jalur mudik dan obyek wisata.

Kapolres Subang, AKBP Sumarni mengatakan, dalam pengamanan mudik Lebaran tahun ini, pihaknya akan menyiagakan sembilan pos pengamanan dan tujuh pos gatur.

Baca Juga:  Inilah Penjelasan Dishub Terkait Kemacetan di Pasar Rebo Purwakarta

“Setiap pos pengamanan Operasi Ketupat 2022 itu disiagakan tim gabungan dari Polri dan TNI, selain dari dishub, BPBD, dan Dinkes,” kata AKBP Sumarni.

Baca Juga:  Pencuri Ayam di Subang Tewas Mengenaskan Usai Diamuk Massa, Delapan Orang Jadi Tersangka
Pages ( 1 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan