Daerah

Tiga Daerah Ini Penghasil Beras Ketan Kualitas Terbaik, Subang Posisi Pertama

×

Tiga Daerah Ini Penghasil Beras Ketan Kualitas Terbaik, Subang Posisi Pertama

Sebarkan artikel ini
Daerah penghasil beras ketan kualitas terbaik. (foto: istimewa)
Daerah penghasil beras ketan kualitas terbaik. (foto: istimewa)

Daerah Penghasil Beras Ketan di Indonesia

  1. Subang (Jawa Barat)

Subang merupakan daerah penghasil beras ketan dengan kualitas baik. Kualitas beras ketan yang dihasilkan lebih baik dibandingkan dengan kualitas beras ketan impor.

  1. Lumayang (Jawa Timur)
Baca Juga:  Diduga karena Efisiensi Anggaran, Guru Honorer SMP Negeri 5 Cianjur Dirumahkan

Sentra beras ketan di Jawa Timur terdapat di Kabupaten Lumajang. Dilansir dari pertanian.lumajangkab.go.id beras ketan di Lumajang pada (04/05/2022) Rp 5.200.

  1. Temanggung (Jawa Tengah)
Baca Juga:  Keindahan Obyek Wisata di Desa Kawungluwuk Bukit Pamoyanan Subang

Beras ketan merupakan salah satu komoditi pangan yang dihasilkan petani. Namun, tidak banyak petani di Jawa Tengah yang menanam beras ketan karena masa panen yang panjang maupun tanaman mudah terserang hama.

Baca Juga:  Sandiaga Uno Kenalkan Obyek Wisata di Subang, Disebut Tak Kalah dari Puncak Bogor

Jawa Tengah merupakan salah satu daerah penghasil beras ketan. Beberapa petani masih menanam beras ketan untuk memenuhi permintaan pasar, salah satunya di Kecamatan Wonoboyo, Kabupaten Temanggung. (red)

sumber: Kompas.com

Pages ( 2 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan