Daerah

Vaksinasi Covid-19 di Jabar Diklaim Hampir 100 Persen

×

Vaksinasi Covid-19 di Jabar Diklaim Hampir 100 Persen

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi vaksinasi Booster. (Foto: Dok. JabarNews).
Ilustrasi vaksinasi Covid-19 malam hari. (Foto: Dok. JabarNews).

“Ada 18 daerah yang masuk level 2, dan 9 daerah sekarang di level 1. Tentu ini dinamis ada yang turun level, dan ada yang naik” jelas Dewi.

Baca Juga:  Tebing Tinggi PPKM Level 3, Walikota Ingatkan Masyarakat Agar Tetap Prokes Ketat

Sementara itu terkait penanganan mudik Lebaran 2022 tentang wacana pihak kepolisian untuk menyediakan layanan vaksin penguat (booster), Sekda Jabar Setiawan Wangsaatmaja mengatakan, Pemda Provinsi Jabar akan mempertimbangkannya.

Baca Juga:  Pemkab Cianjur Lantik 3.559 CPNS dan PPPK Formasi 2024

“Kita harus konsultasi terlebih dahulu dengan Dinas Kesehatan mengenai hal itu. Apakah memungkinkan pemudik melakukan vaksinasi di perjalanan” kata Setiawan usai Rapat Satgas Covid-19. (Red)

Baca Juga:  Besok, Pelayan Publik di Kota Tasikmalaya Bakal Disuntik Vaksin Covid-19
Pages ( 2 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan