Daerah

Wakil Wali Kota Bandung Dirawat di Rumah Sakit Usai Jadi Tersangka Kasus Dugaan “Minta Proyek”

×

Wakil Wali Kota Bandung Dirawat di Rumah Sakit Usai Jadi Tersangka Kasus Dugaan “Minta Proyek”

Sebarkan artikel ini
Erwin
Wakil Wali Kota Bandung, Erwin. (foto: istimewa)

JABARNEWS | BANDUNG – Wakil Wali Kota Bandung, Erwin, kini tengah menjalani perawatan di RSUD Bandung Kiwari setelah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan praktik “minta proyek” oleh Kejaksaan Negeri Bandung.

Baca Juga:  Pos Properti & RevivaLTV Luncurkan Point Arena, Game House Bidang Esports di Bandung

Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan, membenarkan kabar tersebut saat ditemui di Pendopo Kota Bandung, Kamis, 11 Desember 2025.

Farhan mengaku belum memegang laporan medis resmi mengenai kondisi wakilnya. Ia hanya mengetahui bahwa Erwin sedang ditangani tim dokter.

Baca Juga:  PDAM Tirta Kemuning Distribusikan Air untuk Warga Gunakan Mobil Tangki

“Beliau dirawat di RSUD Bandung Kiwari. Saya masih menunggu laporan diagnosa, belum bisa bicara lebih jauh,” ucap Farhan dikutip dari Kompas.com.

Baca Juga:  Herman Suryatman Ajak Perguruan Tinggi Berkontribusi Bangun Jabar
Pages ( 1 of 3 ): 1 23