Daerah

Wujud Sinergitas, Polres Purwakarta Purwakarta Dukung TMMD ke 113

×

Wujud Sinergitas, Polres Purwakarta Purwakarta Dukung TMMD ke 113

Sebarkan artikel ini
Kegiatan TMMD ke 113 di Wilayah Desa Wanawali, Kecamatan Cibatu, Kabupaten Purwakarta. (Foto: Dok Kodim 0619/Purwakarta)

JABARNEWS | PURWAKARTA – Kepolisian Resor (Polres) Purwakarta mendukung program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 113, Kodim 0619/Purwakarta, yang digelar di Desa Wanawali, Kecamatan Cibatu.

Kapolres Purwakarta, AKBP Suhardi Hery Haryanto mengatakan, pihaknya siap membantu, bersinergi dan menyukseskan program TMMD di Desa Wanawali, Kecamatan Cibatu, Kabupaten Purwakarta.

Baca Juga:  Sebanyak 10 Ribuan Pedagang Kaki Lima dan Warung di Purwakarta Dapat Bantuan

Dukungan itu di berikan, Kata dia, dengan menerjunkan personil Polres Purwakarta dan Polsek Cibatu sebagai bentuk sinergitas TNI Polri dalam mendukung program pemerintah daerah.

Baca Juga:  Cegah Aksi Curanmor, Kapolres Purwakarta Sampaikan Hal Ini

“Pada intinya kita membantu TNI dan pemerintah daerah dan juga masyarakat untuk mencapai target. Ini juga adalah bentuk sinergitas Kepolisian dengan TNI. Kami akan membantu TNI dalam program TMMD. Ini bentuk kekompakan kita hadir di tengah masyarakat,” ucap Pria yang akrab disapa Hery, pada Jumat, (13/5/2022).

Baca Juga:  Sebelum Aktivitas, Coba Cek Prakiraan Cuaca Jawa Barat Hari Ini

Ia menyebut, dalam mendukung program tersebut akan menyiapkan personel guna untuk menyukseskan, kemudian yang terpenting mensosialisasikan Kamtibmas di tengah masyarakat.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan