Nasional

Kalahkan Filipina, Timnas Indonesia Lolos Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 dan Piala Asia 2027

×

Kalahkan Filipina, Timnas Indonesia Lolos Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 dan Piala Asia 2027

Sebarkan artikel ini
Pemain Timnas Indonesia Thom Haye saat berselebrasi usai mencetak ke gawang Filipina di laga pamungkas kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Stadion Gelora Bung Karno (GBK) pada Rabu (12/6/2024). (Foto: Ist/Net).

JABARNEWS | BANDUNG – Tim Nasional (Timnas) Indonesia memastikan lolos ke putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona AFC dan otomatis lolos ke Piala Asia 2027, setelah mengalahkan Filipina 2-0 tanpa balas.

Baca Juga:  Media Argentina Sebut Lionel Messi akan Bermain saat Lawan Timnas Indonesia, Benarkah?

Laga Timnas Indonesia melawan Filipina berlangsung di Stadion Gelora Bung Karno (GBK) pada Rabu (12/6/2024).

Dalam laga ini, pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong langsung menurunkan Calvin Verdonk yang baru saja merampungkan proses naturalisasi. Sedangkan di pos gelandang, pelatih asal Korea Selatan itu menurunkan Marselino Ferdinan dan Thom Haye.

Baca Juga:  Semua Wilayah Sumedang Berpotensi Terjadi Bencana Alam, Ini Antisipasi BPBD

Timnas Indonesia yang butuh kemenangan cenderung mengambil inisiatif serangan ketika pertandingan dimulai.

Hasilnya, Garuda sukses unggul melalui tembakan jarak jauh Thom Haye pada menit 33. Skor 1-0 untuk Merah Putih bertahan hingga turun minum.

Baca Juga:  Timnas Indonesia Kalah Lawan Arab Saudi: Patrick Kluivert Akui Kecewa, Tapi...
Pages ( 1 of 3 ): 1 23