Upacara juga dihadiri oleh Auditor Kepolisian Utama TK II Korlantas Polri Brigjen Pol Chiko Ardwiyanto, S.I.K., M.Hum, bersama jajaran pejabat utama lainnya.
Melalui penganugerahan ini, Kapolri berharap seluruh penerima terus berkontribusi dalam menjaga keamanan, ketertiban, dan integritas bangsa, serta menjadi teladan dalam pengabdian kepada masyarakat.
“Penghargaan ini bukan akhir dari pengabdian, melainkan momentum untuk terus berbuat terbaik bagi bangsa dan negara,” tutup Kapolri. (Red)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News





