Nasional

Pasca Mundurnya Dedi Mulyadi, Netizen Minta Partai Golkar Gulung Tikar

×

Pasca Mundurnya Dedi Mulyadi, Netizen Minta Partai Golkar Gulung Tikar

Sebarkan artikel ini
Dedi Mulyadi
Gubernur Jabar Terpilih Dedi Mulyadi. (Foto: Istimewa).
Dedi Mulyadi
Dedi Mulyadi mendur dari Partai Golkar. (Foto: Istimewa).

Tak sampai disitu, netizen lain bahkan menyebut bahwa Dedi Mulyadi lebih baik keluar dari Partai Golkar daripada tidak dihargai.

“Kang dedi kader terbaik golkar,,tapi sayang kehadiranya tak pernah di anggap ada,” tulus Hadi Wi***.

Baca Juga:  Belajar Daring Bikin Siswa Jenuh, Bupati Cirebon: Guru Harus Berinovasi

“Dedi Mulyadi di Golkar sudah malang melintang tetapi dia tidak di hargai oleh Golkar,” timpal Leweung Ko***.

Sebelumnya, Anggota DPR RI Dedi Mulyadi dikabarkan mengajukan surat pengunduran diri dari keanggotaan Partai Golkar.

Baca Juga:  Masa PSBB, Walhi Ajak Jaga Udara Tetap Bersih

Mantan Bupati Purwakarta dua periode dan mantan Ketua DPD Golkar Purwakarta dan Jawa Barat ini melayangkan surat pengunduran diri ke DPP Partai Golkar, Dedi Mulyadi juga melayangkan surat ke KPU model BB 5 sebagai tindak lanjut dari pengunduran dirinya.

Baca Juga:  Video: Mengulas Kisah Sosok Perempuan Tangguh Untuk Melawan Stigma Wanita Lemah
Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3