Makin Dekat! Kasus Omicron Sudah Terdekteksi di Negara Tetangga Indonesia

JABARNEWS | BANDUNG – Kasus virus corona varian Omicron terdeteksi ditemukan di negara tetangga Indonesia.

Kasus virus corona varian Omicron itu sudah terdeteksi di Negara Malaysia pada Jumat 4 Desember 2021.

Hal tersebut diketahui setelah Menteri Kesehatan Malaysia Khairy Jamaluddin mengatakan bahwa virus corona varian Omicron ditemukan dari sampel pelajar.

Baca Juga:  Seret Nama Ketua KPK Firli Bahuri, Kebocoran Dokumen ESDM Naik ke Tahap Penyidikan

Baca Juga: Hadapi Masalah Hukum Lain dengan Mantan Suaminya, Valencya Dikawal 11 Pengacara

Baca Juga: Heboh Varian Omicron, Begini Strategi Pemkab Cianjur Buat Deteksi Dini Kemunculannya

Khairy menyebutkan bahwa pelajar tersebut diketahui setelah kembali dari Afrika Selatan via Singapura.

Baca Juga:  Disangka Boneka, Warga Temukan Bayi di Tempat Sampah

Baca Juga: Dua Pekan Banjir Rendam Ribuan Rumah di Asahan, Ketinggian Air Mencapai 1,5 Meter

Baca Juga: Agar Cepat Terkumpul, Begini Cara Mengumpulkan Modal Usaha Untuk Bisnis

Adapun kembalinya pelajar itu dari Afrika yakni pada 19 November, sebelum WHO menetapkan Omicron sebagai varian yang diwaspadai.

Baca Juga:  Pemuda Di Purwakarta Siap Berperan Dalam Pembangunan Desa

“Menyusul pengumuman ini Malaysia telah memperketat kawasan perbatasan,” kata Khairy.

Menurut Reuters, pelajar perempuan berusia 19 tahun itu telah menjalani karantina selama 10 hari setelah positif terinfeksi. ***