Nasional

Shin Tae-yong Semakin Optimis Tatap Kualifikasi Piala Asia U-20, Yakin Lolos?

×

Shin Tae-yong Semakin Optimis Tatap Kualifikasi Piala Asia U-20, Yakin Lolos?

Sebarkan artikel ini
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong. ((Istimewa)

JABARNEWS | BANDUNG – Pelatih Tim Nasional Indonesia Shin Tae-yong semakin optimistis dalam menghadapi dua laga berikutnya pada kualifikasi Piala Asia U-20.

Bukan tanpa alasan, optimisme Shin Tae-yong itu muncul pasca tim asuhannya berhasil mengalahkan Timor Leste di laga pertamanya.

Baca Juga:  Kasus Pria di Purwakarta Coba Bunuh Diri dan Racuni Anaknya, Ini Kronologisnya

“Kami optimistis menatap 2 laga selanjutnya melawan Hongkong dan Vietnam,” kata Shin Tae-yong melalui laman resmi PSSI, Kamis (15/9/2022).

Pelatih asal Korea Selatan itu mengaku bahwa performa tim Merah Putih cukup baik di sepanjang pertandingan pertama mereka sehingga menjadi modal positif untuk laga terdekat melawan Hongkong.

Baca Juga:  Jordi Amat Siap Berikan Penampilan Terbaik di Piala AFF 2022

“Saya ingin mengucapkan selamat kepada para pemain, walaupun pertandingan pertama. Saya senang karena pemain bekerja keras dan maksimal. Dan puas juga dengan skor,” jelasnya.

Baca Juga:  Ngeri Timnas Indonesia Babat Habis Brunei Darusalam 7- 0
Pages ( 1 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan