NasionalRagam

Simak! Ini Panduan Lengkap Cara Membuat Akun SSCASN untuk Seleksi CPNS 2025

×

Simak! Ini Panduan Lengkap Cara Membuat Akun SSCASN untuk Seleksi CPNS 2025

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi - Tes CPNS. (RiauOnline)
Ilustrasi – Tes CPNS. (RiauOnline)

Syarat Pendaftaran CPNS 2025

Agar dapat mendaftar CPNS 2025, peserta harus memenuhi persyaratan berikut:

  1. Warga Negara Indonesia (WNI).
  2. Berusia minimal 18 tahun dan maksimal 35 tahun (tergantung formasi yang dilamar).
  3. Tidak pernah dijatuhi hukuman pidana penjara selama 2 tahun atau lebih.
  4. Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat dari PNS, anggota TNI/Polri, atau pegawai swasta.
  5. Tidak sedang menjabat sebagai CPNS, PNS, anggota TNI/Polri, atau siswa sekolah kedinasan.
  6. Tidak terlibat sebagai anggota atau pengurus partai politik.
  7. Memiliki kualifikasi pendidikan yang sesuai dengan posisi yang dilamar.
  8. Sehat jasmani dan rohani.
  9. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia.
  10. Persyaratan di atas merupakan ketentuan umum yang berlaku dalam setiap seleksi CPNS.
    Baca Juga:  Pakar, Seniman Dan Pemkab Sinergi Jaga Tradisi Dan Budaya
    Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3