Persib

Ini Harapan Robert Alberts di Momen Ulang Tahun Persib

×

Ini Harapan Robert Alberts di Momen Ulang Tahun Persib

Sebarkan artikel ini
Karikatur Robert Alberts. (Foto: Dodi/Jabarnews).

JABARNEWS | BANDUNG – Memasuki usia 89 tahun klub Persib Bandung yang jatuh pada tanggal 14 Maret 2022, ucapan selamat mengalir dari sejumlah pihak khususnya dari para bobotoh sebagai fans setia Persib.

Baca Juga:  Tiga Pemain Muda Persib Ini Dapat Kesempatan Bermain di Piala Presiden 2022

Sang pelatih Persib Robert Alberts dalam momen ulang tahun Persib tahun ini berharap agar Persib dapat lebih baik lagi, dan memaksimalkan upayanya dalam meraih gelar juara.

Baca Juga:  Jelang Laga Semifinal Persib vs Bali United, Dishub Kota Bandung Ingatkan Bobotoh Soal Ini

“Saya berharap kami bisa melanjutkan perjalanan di Liga 1 dengan mendapat hasil bagus…” harap Robert Alberts dikutip dari laman resmi Persib.

“…Dan meraih posisi di tempat tertinggi di klasemen akhir musim nanti.” ujar sang juru taktik Persib.

Baca Juga:  Tak Ingin Terlena, Luis Milla Beri Menu Latihan Khusus Untuk Tim Persib Bandung

Roberts Akberts pun berharap Persib dapat mempersembahkan aksi memukau dalam setiap pertandingannya, hingga dapat berkesan dalam perjalanan perjuangan Persib.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan