Ragam

Kemacetan Panjang di Tol Cipularang, Jalur Fungsional Japek II Selatan Dibuka

×

Kemacetan Panjang di Tol Cipularang, Jalur Fungsional Japek II Selatan Dibuka

Sebarkan artikel ini
Tol Cipularang
Kemacetan di Tol Cipularang. (foto: net)

Ia menambahkan bahwa jalur fungsional telah dilengkapi dengan perambuan, fasilitas penerangan yang memadai, serta petugas layanan operasional, termasuk mobil derek, ambulans, dan tim penyelamat, guna memastikan keamanan pengguna jalan.

Baca Juga:  Bocah 7 Tahun Tewas Tenggelam di Kampung Toga Sumedang

Pengguna jalan dari arah Bandung dapat masuk ke jalur fungsional Tol Japek II Selatan melalui akses di KM 76B Tol Cipularang.

Baca Juga:  Kejar Waktu Kerja, Puncak Arus Mudik di Pantura Cirebon Membludak

Jalur ini memungkinkan perjalanan lebih cepat menuju Karawang Barat, Cibatu, atau Cikarang Timur melalui Simpang Susun Kutanegara dan Bojongmangu.

Charles juga menegaskan bahwa jalur fungsional ini tidak dikenakan tarif, namun pengguna jalan tetap harus melakukan pembayaran di Gerbang Tol (GT) Kutanegara.

Baca Juga:  Ini Hal yang Harus Diperhatikan Saat Perempuan Naik Gunung
Pages ( 3 of 4 ): 12 3 4