Ragam

Kevin Sanjaya Ulang Tahun, Valencia Tanoesoedibjo Pamer Video Kemesraan Mereka

×

Kevin Sanjaya Ulang Tahun, Valencia Tanoesoedibjo Pamer Video Kemesraan Mereka

Sebarkan artikel ini
Kevin Sanjaya (kanan) Valencia Tanoesoedibjo (kiri) (Foto: Instagram @valenciatanoe)

JABARNEWS | BANDUNG – Bertepatan pada 2 Agustus 2022, Atlir bulu tangkis Indonesia, Kevin Sanjaya Sukamuljo berulang tahun ke-27. Di momen tersebut, ia dapat ucapan romantis dari pacarnya, Valencia Tanoesoedibjo.

Baca Juga:  Keren! Rayakan Ulang Tahun ke-11, Bikers Brotherhood 1% MC West Java Chapter Gelar Aksi Kemanusiaan

Valencia Tanoesoedibjo yang merupakan putri dari konglomerat Harry Tanoesoedibjo itu, mengunggah ucapan selamat ulang tahun kepada Kevin Sanjaya Sukamuljo via Instagram pribadinya, @valenciatanoe.

Baca Juga:  Ini Harapan Robert Alberts di Momen Ulang Tahun Persib

“Happy birthday,” tulis @valenciatanoe dalam keterangan postingan tersebut.

Terlihat dari video yang diunggah Valencia Tanoesoedibjo ini menunjukkan kemesraannya dengan Kevin Sanjaya Sukamuljo.

Baca Juga:  Terdampak Kebocoran Minyak Pertamina, Produksi Garam di Karawang Terhenti

Dalam potongan video tersebut, terdapat satu momen yang disoroti warganet atau netizen yakni ketika Kevin Sanjaya mencium kening Valencia Tanoesoedibjo.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan