Ragam

Lowongan Kerja di Purwakarta untuk SMA/SMK, Gaji UMK Dijamin!

×

Lowongan Kerja di Purwakarta untuk SMA/SMK, Gaji UMK Dijamin!

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi mencari informasi lowongan kerja di Purwakarta
Ilustrasi mencari informasi lowongan kerja di Purwakarta

JABARNEWS | PURWAKARTA – Ada kabar baik bagi para pencari kerja (Pencaker) di Purwakarta dan sekitarnya yang memiliki latar belakang pendidikan minimal SMA/SMK atau sederajat. Sebuah perusahaan sedang membuka lowongan kerja di Purwakarta dengan penawaran yang sangat menarik.

Baca Juga:  Berkas Lengkap, Polres Purwakarta Limpahkan Kasus Korupsi Puskesmas Bojong ke Kejaksaan

Dikutip dari akun resmi Instagram Disnakertrans Kabupaten Purwakarta @nakertranspwk pada Minggu (28/7/2024), PT Swapro International menawarkan gaji pokok sesuai Upah Minimum Kabupaten (UMK) serta kompensasi tahunan.

Selain gaji UMK dan kompensasi tahunan, perusahaan outsourcing ini juga menawarkan berbagai benefit menarik lainnya seperti jaminan sosial (BPJS Ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan), serta memiliki kesempatan untuk jenjang karir dan mengikuti training.

Baca Juga:  Heboh Penomena Solstis hingga Larangan Keluar Malam pada 21 Desember, Ini yang Terjadi?

Untuk dapat bergabung, para Pencaker Purwakarta harus memenuhi kualifikasi sebagai berikut: